HUMBEDE.COM – Sebagai salah satu menu makanan penutup yang berasa segar di mulut, asinan merupakan makanan yang paling sering dibuat dari bahan buah – buahan segar atau bisa juga dicampur dengan beberapa jenis sayur seperti taoge atau sawi hijau.
Asinan buah dibuat tanpa melalui proses pengolahan yang rumit dan mempunyai penggemar paling tinggi di dalam masyarakat Indonesia dari berbagai jenis kelamin dan usia. Pada umumnya asinan ini dibuat dengan citarasa yang pedas, akan tetapi untuk anak – anak, hindarkan pemakaian cabe terlalu banyak.
Melalui artikel ini, kami akan memberikan tips – tips sederhana membuat semangkok asinan buah segar yang dapat menambah daftar menu dapur Anda sehari –hari. Yang menarik dari resep sederhana ini adalah kolaborasi buah – buahan segar sehingga mendapatkan menu makan sangat lezat untuk dikonsumsi.
Berikut resep dan cara membuat asinan buah segar:
DAFTAR ISI
Sediakan buah – buahan segar yang telah dikupas, dicuci bersih dan dipotong – potong kecil. Anda dapat berkerasi dengan jenis buah yang akan digunakan.
Sediakan bumbu – bumbu yang akan dipakai seperti :
Bahan – bahan yang dihaluskan adalah :
Rebus bumbu – bumbu halus dengan memakai air, tambahkan garam dan gula hingga benar – benar larut. Lalu masukkan irisan – irisan buah segar ke dalam mangkuk dan siram merata dengan rebusan bumbu halus tersebut.
Aduk sampai benar – benar rata dan semua buah terlumuri kuah bumbu. Dinginkan dan masukkan ke dalam lemari es kurang lebih selama 1 jam supaya bumbu benar – benar meresap ke dalam seluruh daging buah.
Selanjutnya asinan buah segar siap untuk Anda sekeluarga nikmati sambil bersantai.
**
Nah, gampang kan? Tanpa perlu bersusah payah dan mengeluarkan banyak uang, Anda dapat menyiapkan camilan sehat untuk keluarga. Selamat mencoba!