Khasiat Minyak Tawon Untuk Sakit Gigi

waktu baca 3 menit
Jumat, 22 Nov 2013 21:27 0 82 Tim Redaksi
 

Khasiat Minyak Tawon Untuk Sakit GigiMinyak tawon untuk sakit gigi mampu meredakan ngilu pada gigi berlubang.

Saki gigi akan dirasakan seseorang jika terjadi lubang yang dibuat oleh bakteri atau kuman jahat di dalam mulut yang dibawa oleh makanan.

Minyak tawon yang mempunyai kandungan untuk mengobati berbagai masalah maupun gangguan kesehatan.

Minyak tawon terbuat dari bahan yang alami dengan proses yang aman tanpa tambahan bahan kimia berbahaya.

Minyak tawon yang sudah dikenal sejak lama akan khasiatnya membuat masyarakat Indonesia semakin banyak menggunakan obat tradisional ini dari tahun ke tahun. Merambatnya pengguna minyak tawon di wilayah Indonesia hingga wilayah manca negara karena kekayaan kandungan yang sangat bermanfaat.

Terbuat dari campuran minyak cengkih, minyak kayu putih, minyak kelapa, minyak sereh, minyak dari sari lemon, dan rimpang jahe dengan khasiat untuk mengatasi gangguan kesehatan.

Meskipun obat tradisional ini adalah minyak gosok, namun tetap bisa digunakan untuk obat tetes luar misalnya untuk kulit yang terkena luka bakar dan benda tajam.

Bagian kulit yang terkena luka bakar dapat dibersihkan dengan air yang dicampur minyak tawonm tujuan utamanya mematikan bekteri yang ada pada luka tersebut. Sehingga jika bakteri sudah mati proses penyembuhan luka akan segara teratasi. Selain itu minyak tawon juga digunakan sebagai minyak urut karena mampu memperlancar peredaran darah.

Minyak tawon untuk sakit gigi pada gigi yang berlubang ini bisa pada gigi orang dewasa maupun anak-anak. Saat ini tidak hanya orang dewasa saja yang bisa mengalami sakit gigi, anak-anak yang kebanyakan makan permen dan coklat cenderung mudah mengalami sakit gigi karena mengalami gigi berlubang.

Kandungan minyak cengkih pada minyak tawon ini yang menjadi sumber utama dalam penyembuhan sakit gigi. Manfaat minyak tawon meringankan sakit gigi yang pertama adalah memperlancar peredaran pada gusi akibat nyeri yang ditimbulkan dari terjadinya lubang pada gigi.

Selain kandungan cengkih, kandungan minyak kayu putih dalam minyak tawon juga akan membantu proses pelemasan jaringan otot-otot kecil pada gusi. Syaraf-syaraf otak yang menjalur dari gigi akan lebih rileks jika terkena tetesan minyak tawon.

Minyak Tawon AsliKandungan minyak jahenya yang menimbulkan efek hangat menjadi faktor utama dalam proses penyembuhan sakit gigi.

Cara penggunaan minyak tawon sebagai obat sakit gigi sangatlah mudah. Ambil sedikit kapas bulatkan kecil kemudian tetesi kapas tersebut dengan sedkit minya tawon. Jika sudah masukan bulatan kapas kecil tersebut pada gigi yang berlubang.

Reaksi pertama akan terasa tidak enak didalam mulut akibat dari aroma menyengat dari minyak tawon. Kemudian tahan hingga rasa nyeri pada gigi berkurang secara perlahan kalau bisa kancing kapas tersebut dengan gigitan.

Aturan penggunaan ini bisa dipakai tiga kali dalam sehari jika terjadi serangan yang parah gigi berlubang. Sehingga proses penyembuhan serangan sakit gigi akan cepat teratasi secara baik.

Minyak tawon untuk sakit gigi telah dipercaya sejak tahun 1912 karena mempunyai kandungan minyak cengkih. Sakit gigi bisa diatasi oleh minyak cengkih karena mampu membunuh kuman dan meredakan jaringan yang kaku akibat nyeri tersebut. Tidak dianjurkan untuk diminum minyak tawon hanya sebagai obat gosok dan tetes saja.

Kini minyak tawon mudah didapatkan di toko obat di seluruh nusantara dengan banderol harga yang berbeda tergantung dari ukurannya. Minyak tawon bisa ditemui dari ukuran 20 ml hingga 330 ml. Namun, dalam pembelian minyak tawon saat ini haruslah berhati – hati karena produk yang beredar di pasaran bisa saja produk palsu jadi ketahuilah akan minyak tawon asli dan minyak tawon palsu.

Untuk mendapatkan produk minyak tawon asli khas Makassar, silahkan kunjungi situs resmi penjualan minyak tawon di website www.minyaktawon.com. Nikmati diskon untuk pembelian dalam jumlah banyak.