Khasiat dan Manfaat Jahe Untuk Kesehatan Bayi

Khasiat dan Manfaat Jahe Untuk Kesehatan Bayi
Khasiat dan Manfaat Jahe Untuk Kesehatan Bayi

HUMBEDE.COM – Jahe yang bernama ilmiah (Zingiber Officinale) merupakan tanaman rimpang yang sangat umum digunakan sebagai rempah rempah dan bahat obat. Rimpangnya berbentuk jemari yang mengambung di ruas-ruas tengah.

Rasa pedan pada jahe disebabkan senyawa keton bernama zingeron. Jahe termasuk suku Zingiberaceae (temu-temuan). Nama ilmiah jahe diberikan oleh Wiliam Roxbugh dari kata Yunani Zingiberi, dari bahasa sangsakerta, singaberi.

Jahe merupakan tanaman obat tradisional yang memiliki banyak manfaatnya bagi kesehatan tubuh. Jahe ini berasal dari Asia Pasifik yang tersebar dari India sampai Cina, oleh karena itu kedua bangsa itu disebut sebagai bangsa yang pertama kali memanfaatkan jahe terutama sebagai minuman, mumbu masakan serta obat obatan tradisional.

Manfaat jahe tidak hanya dirasakah oleh orang dewasa saja, melainkan sekarang banyak herbalis yang memanfaatkan tanaman jahe untuk kesehatan bayi. Manfaat yang bisa dirasakan oleh bayi ini terbukti dengan adanya kandungan zat-zat penting yang sangat baik untuk tubuh bayi.

Zat-zat dalam jahe yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh bayi diantaranya adalah kandungan zat resin, minyak atsiri, gliserol, ezim protoase, enzim lipase dan gingerol.

Khasiat dan Manfaat Jahe Untuk Kesehatan Bayi

Dari kandungan yang terdapat pada jahe maka sangat jelas dan terbukti bahwa jahe memiliki manfaat yang sangat besar untuk bayi. Manfaat jahe untuk kesehatan bayi diantaranya adalah sebagai berikut:

  • Kandungan resin, minyak atsiri, zingiberen dan zingerol yang terdapat pada jahe memberikan rasa hangat pada tubuh bayi, sehingga bayi akan merasa nyaman dan releks.
  • Jahe mempunyai zat aktif yang dapat menambah nafsu makan pada bayi.
  • Enzim Protoease dan enzim lipase pada jahe bermanfaat untuk mencerna lemak dan protein dengan baik. Hal ini membantu proses penyerapan makanan pada saluran pencernaan bayi sehingga membuat lambung bayi menjadi sehat.
  • Kandungan gliserol pada jahet bermanfaat untuk mencegah bayi merasakan perut mual dan muntah-muntah.
  • Air perasan jahe dapat dijadikan sebagai obat tradisional yang baik untuk mengatasi beberapa penyakit yang sering terjadi pada bayi seperti masuk angina, pilek, batuk, influenza, radang tenggorokan serta diare.
  • Jahe juga bisa digunakan sebagai obat gosok pada bayi, caranya dengan menggosokan perasan air jahe tersebut kepada bayi, karena kandungan minyak atsiri, zingiberen, zingerol dan resin memberikan rasa hangat pada tubuh bayi, sehingga bayi merasa nyaman, tenang dan rileks. Hal ini sanga cocok sekali pada musim dingin, karena hal ini dapat mencegah terjadinya penurunan suhu pada tubuh bayi secara derastis.
  • Jahe juga bisa mengobati rasa gatal yang disebabkan karena sengatan serangga. Caranya sangat mudah, hanya tinggal ditumbuk rimpang lalu digunakan sebagai obat gosok kepada bayi.
  • Jahe juga bermanfaat untuk mencegah tersumbatnya pembuluh darah. Kandungan Gingerol pada jahe bersifat antikoagulan, yaitu mencegah terjadinya penggumpalan darah.

Jahe ini dapat melancarakan sistem aliran darah pada tubuh manusia, yang dimana hal tersebut dapat meringankan kerja jantung pada bayi, sehingga bayi akan menjadi tenang dan rileks.

Untuk bayi cara mengkonsumsi jahernya bisa dengan menambahkan gula, madu atau sari buah pada air perasan jahet, sehingga rasa pedas yang terdapat pada jahe dapat sedikit ternetralisir, namun manfaatnya luar biasa.

****

Nah itulah beberapa tips memanfaatkan jahe untuk memberikan kesehatan pada sang buah hati tercinta. Lakukanlah yang terbaik untuk buah hati anda tercinta agar sang buah hati anda tetap segar dan sehat. Semoga bermanfaat.